
Resep Nasi Uduk Betawi Super Pulen
Bahan Nasi Uduk:
- 4 cup beras MAKNYUSS
- 1 bungkus santan
- 3 siung bawang putih
- 4 butir bawang merah
- 1 ruas jari jahe
- Serai secukupnya
- Garam
- Daun salam 4-5 lembar
Bahan Ayam Goreng:
- 1 kg Ayam (me ; 1 ekor ayam)
- 5 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk
- 1 sdm merica bubuk
- 2 batang serai
- 3 ruang lengkuas ukuran besar
- 3 sdm garam
- Air secukupnya
- Minyak untuk menggoreng
Bahan Bumbu Halus:
- 5 siung bawang putih
- 1 sdm ketumbar (me : ketumbar bubuk)
- 5 butir kemiri
- 3 cm kunyit
Menu Pelengkap:
- Telur dadar
- Kacang goreng
- Kerupuk
- Sambal terasi
- Irisan mentimun
Cara memasak lebih lengkap bisa cek video berikut ini.